
Contoh Produk Aluminium - Aluminium dikenal sebagai logam dengan warna putih keperakan, mirip dengan perak. Namun, jika perak umumnya digunakan sebagai bahan baku perhiasan, aluminium memiliki kontribusi besar dalam kehidupan manusia. Ini karena ada banyak bidang yang mengandalkan aluminium, misalnya di bidang industri, otomotif, dan...